Gelar Pesta Nikah Tiga Negara, Paris Hilton Bulan Madu di Bali
Gelar Pesta Nikah Tiga Negara, Paris Hilton Bulan Madu di Bali
Paris Hilton

Amerika, MERDEKANEWS - Paris Hilton bakal menggelar pesta super mewah. Setelah dilamar dengan cincin berlian Rp27 miliar, Paris berencana menggelar pesta di tiga negara.

Usai pesta nikah, Paris bersama suaminya, Chris Zylka bakal bulan madu di Bali.

“Saat aku berulang tahun ke-21 aku merayakan lima kali pesta, jadi mungkin untuk pernikahanku aku akan melakukannya satu di Eropa, satu di Amerika dan satu untuk semua orang di seluruh dunia,” ungkap Paris seperti dilansir Page Six.

Chris pun tak menampik rencana tersebut. Ia mengatakan akan segera berembuk dengan keluarga untuk menyiapkan segala sesuatunya untuk pernikahannya nanti.

Cinta Chris kepada sang pewaris Hotel Hilton tersebut memang sangat besar. Ia rela membuat tatto permanen bertuliskan ‘Paris’ pada lengannya, sebagai bentuk cintanya. Bukan hanya itu, Chris pun tak segan memberikan pujian kepada sang kekasih.

“Dia adalah sahabatku, dia orang yang paling menakjubkan di planet ini. Seperti yang kamu lihat, dia adalah salah satu wanita yang paling kuat yang aku tahu,” pujinya.

(Ira Saqila)
DPD Partai Gerindra Bali Tidak Pernah Berafiliasi dengan Ormas GRIB!
DPD Partai Gerindra Bali Tidak Pernah Berafiliasi dengan Ormas GRIB!
Polda Lampung Aktifkan Pelabuhan WIKA Beton Sebagai Solusi Urai Kemacetan Arus Balik Lebaran
Polda Lampung Aktifkan Pelabuhan WIKA Beton Sebagai Solusi Urai Kemacetan Arus Balik Lebaran
Banjir Dukungan dari Sesama Musisi, Sukatani Tetaplah Bernyanyi!
Banjir Dukungan dari Sesama Musisi, Sukatani Tetaplah Bernyanyi!
Polri Klaim Tidak Antikritik, Tapi Sukatani Band Tarik Lagu Bayar Bayar Bayar dan Minta Maaf?
Polri Klaim Tidak Antikritik, Tapi Sukatani Band Tarik Lagu Bayar Bayar Bayar dan Minta Maaf?
Anak dan Remaja Indonesia Defisit Protein Hewani, So Nice Bakal Edukasi 380 Sekolah se-Jawa dan Bali
Anak dan Remaja Indonesia Defisit Protein Hewani, So Nice Bakal Edukasi 380 Sekolah se-Jawa dan Bali